Obat Promag merupakan terapi pengobatan untuk mengatasi kendala sakti perut akibat naiknya asam lambung naik. Mengenai obat ini sangat gampang di temui dan bebas diĀ perjual belikan di pasaran dengan berbagai pilihan jenis dalam bentuk tablet dan juga dalam bentuk cairan. Untuk kandungan dari obat ini adalah antasida magnesium, hydrotalcite, sime thicone. Maanfaat dari obat ini yaitu dalam penurunan dan pencegahan naik nya asam lambung.
Bentuk dari obat promag ada dua macam berbentuk tablet, dengan zat terkandung 200 mg hydrotalcile dan untuk obat cair promag suspensi yang memiliki kandungan 400 mg hydrotalet, 300 mg magnesium, 100 mg simethicon
Ada beberapa hal yang harus diperhatikan dalam mengonsumsi obat promag
- Jika memiliki riwayat elergi tidak di anjurkan mengonsumsi obat ini karena dapat mengakibatkan dampak berbahaya, ada baik nya lakukan konsultasi pada dokter sebelum konsumsi obat tersebut
- Segera hubungi dokter terkait jika dalam waktu dua minggu konsumsi pengobatan tidak kunjung sembuh
- Harap memberitahu dokter jika memliki riwayat gangguan penyakit ginjal, liver , dan penyakit dalam lain nya yang dapt menimbulkan kambuh kembali karena konsumsi obat tersebut
- Lakukan pengecekan dengan dokter jika sedang dalam proses diet karena dapat menggangu pola jam makan diet
- Tidak di anjurkan konsumsi alkohol jika ingin mengonsumsi obat bersamaan
- Beritahu dokter atau pelayanan kesehatan jika sedang hamil agar dapat diberikan perawatan yang benar mengenai penggunaan yang tepat
- Jika sedang mengonsumsi obat suplemen tidak dia anjurkan di minum bersamaan karena dapat menggangu proses reabsorsi suplemen obat pada tubuh
- Untuk yang memiliki riwayat elergi pada obat promag segera hubungi dokter agar di berikan tindak penyuluhan yang benar mengenai pengobatan lanjutan
Mengenai cara konsumsi dengan tepat adalah :
- Agar dapat berkerja dengan maksimal ada baik nya jika dalam bentuk tablet bisa langsung di kunyah. Untuk yang berbentuk cair seperti suspensi bisa langsung di kocok dulu agar obat larut dan bisa di minum langsung
- Konsumsi obat promag yang benar diminum jika maag 2 – 3 jam sebelum dan sesudah makan
- Simpan di tempat yang bersih yang tidak terpapar langsung dengan matahari
Baca juga ini : Preppy Outfit, Padu Padan Yang Menghasilkan Gaya Terbaik